EMI PURNAMASARI RILIS SINGLE TERBARU“MENANTI KEPASTIAN”

Radio Galuh FM (Tasikmalaya) – Wanita itu sudah terlanjur mengorbankan
segalanya utk pria yg dicintainya. Hatinya begitu
yakin bahwa, janji sang pria untuk menikahinya
adalah benar. Bertahun-tahun wanita itu
menunggu dengan penuh kesetiaan untuk duduk di
pelaminan dengan pria yang dicintainya. Namun
janji itu tak pernah ditepati, bahkan pria pujaan
hatinya telah membagi hatinya kepada wanita lain.
Begitulah kira-kira makna lirik dari lagu MENANTI
KEPASTIAN dinyanyikan oleh Emi Purnamasari.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *